Cara Merawat Burung Kutilang Agar Cepat Gacor bunyi

Cara Merawat Burung Kutilang Agar Cepat Gacor bunyi - Banyak sekali orang menyukai burung yang satu ini, dimana burung kutilang memang suka sekali memakan utal dan buah membuat perawatan kutilang sangat mudah sekali untuk dilakukan setiap harinya. Dan mampu memberikan manfaat buat kita saat kita pagi di sambut dengan suara kutingan yang mempunyai suara khas sekali.

Meskipun saat ini kita temui banyak sekali kutilang di biarkan hidup bebas tetapi banyak juga orang yang menyukai burung kutilang tersebut, karena di buat pemasteran burung lainya, karena nyerecetnya yang buat burung kutilang saat di masterkan maka burung di masterkan akan mempunyai mahal untuk harga karena suara burung kutilang nyecret.


Pada tahun 90an burung kutilang banyak sekali diburuh untuk memenuhi pasar burung di Indonesia sehingga burung ini juga membawa mitos tersendiri buat orang tua terdahulu dimana katanya bisa membuat rumah tangga adem-ayem dan banyak rejeki.

Sehingga duluh kita sering temukan kutilang selalu ada di mana-mana hingga banyak rumah selalu ada burung kutilang tersebut sehingga harga burung kutilang naik karena banyak yang memelihara pada waktu lalu, saat ini memang jarang di temukan orang memelihara burung kutilang, karena kutilang dilepas bebas untuk bisa menekan ulat bulu yang marak sekali di temukan dirumah penduduk karena tidak ada prediatornya. Meskipun begitu pecinta burung kutilang juga masi banyak dan ingin membuat burung kutilang di masterkan dengan burung lainya.

Cara Merawat Burung Kutilang Agar Cepat Bunyi

* Burung dimandikan setiap pagi dengan cara semprot pakai spray atau jika memungkinkan berilah cepuk agar burung lebih leluasa mandinya yaitu pada sekitar jam 7-an atau tergantung situasi atau mungkin lebih siang sedikit jika kondisi hujan (karena kebetulan lagi musim hujan)dan jangan lupa apabila mandi dengan cepuk, ambil cepuk kembali apabila sudah selesai mandi.

* Lakukan penjemuran selama kurang lebih 1 jam atau lebih, karena burung kutilang lebih kuat tahan panas dibandingkan dengan jenis burung lainnya, jika matahari benar-benar cerah dan boleh lebih lama apabila kondisi matahari tidak begitu cerah, selesai dijemur lalu diangin-anginkan di teras.

* Sediakan makanan yang cukup seperti buah-buahan, Pisang, Pepaya dan juga voer yang berkualitas karena pada makanan kemasan terebut terdapat kandungan vitamin, protein dan zat lain yang dibutuhkan oleh burung karena disaat burung merasakan kenyang maka dia akan lebih gacor dan rajin berkicau.

* Berilah makanan tambahan pada burung atau yang lebih dikenal dengan (EF: Extra Fooding) seperti jangkrik setiap pagi 2 - 3 ekor dan sore demikian juga 2-3 ekor, bisa juga ditambah dengan ulat hongkong cukup satu sendok makan untuk 2-3 hari dan juga berikan kroto sebagai variasi jenis EF lainnya yang juga bisa dan diperbolahkan.

 Semoga dengan info yang kami sampaikan diatas tentang Cara Merawat Burung Kutilang Agar Cepat Gacor bunyi bisa menjadi info yang bermanfaat buat kamu semua yang saat ini lagi memelihara burung kutilang. Admin tips merawat burung dan harga burung akan selalu memberikan info setiap harinya untuk anda semua disini langsung oke.

Comments